Terima kasih telah melakukan pendaftaran untuk acara National Symposium on English Language Assessment: Assessment for Learning.

Anda telah memilih 2 day pass - Simposium dan Workshop.

Acara Tanggal                         
Pre-conference Workshop: Proficiency Standards and Frameworks in Action  20 Maret 2019
National Symposium on English Language Assessment: Assessment for Learning 21 Maret 2019

Untuk dapat berpartisipasi, Anda harus menyelesaikan biaya pendaftaran melalui transfer bank. Jumlah kursi terbatas. *

Silakan lakukan pembayaran Anda melalui:

  • Nomor rekening: 0107536019
  • Nama bank: Citibank
  • Nama pemilik rekening: Yayasan Dewan Inggris Indonesia
  • Biaya pendaftaran: Rp 350,000

Kami telah mengirimkan surat konfirmasi ke alamat email yang Anda daftarkan. Setelah menyelesaikan pembayaran, silakan kirim email tersebut ke exams@britishcouncil.or.id dengan menyertakan bukti transfer dalam format .pdf atau .jpeg. Mohon gunakan subyek email 'Payment Confirmation - NSELA 2019'.

Kami akan mengirimkan undangan resmi kepada peserta simposium pada tanggal 9 Maret 2019.

 

Terima kasih,

Examinations Services Team

British Council Indonesia Foundation

*jika terjadi perselisihan, British Council berhak atas keputusan akhir.